19 April 2025

Get In Touch

Kampung di Surabaya Ternak Ikan dengan Manfaatkan Selokan Sempit

Kampung di Surabaya Ternak Ikan dengan Manfaatkan Selokan Sempit

SURABAYA (Lentera.TV) Banyak cara dapat dilakukan untuk melakukan inovasi ditengah segala keterbatasan. Salah satunya seperti yang dilakukan oleh warga Kampung Ondomohen Magersari V Surabaya. Mereka memanfaatkan lahan yang sempit di selokan, untuk dijadikan budidaya ikan lele dan ikan nila. Musmulyono, kader lingkungan Kampung Ondomohen Magersari lima mengatakan, inovasi ini dibuat karena minimnya lahan kosong ditengah kota.

https://www.youtube.com/watch?v=8WlG4QMEKrw
Share:
Lentera Today.
Lentera Today.